Aplikasi Berikut Ini Bantu Kamu lebih Bugar dan Sehat saat Jalani Ibadah Puasa, Mulai Smartwatch hingga Strava

- 14 April 2021, 17:10 WIB
Tips puasa di tengah pandemi agar tetap sehat dan bugar.
Tips puasa di tengah pandemi agar tetap sehat dan bugar. /PEXELS

PR DEPOK – Berpuasa di bulan Ramadhan tidak hanya sekedar menahan makan, minum dan hawa nafsu saja tetapi juga perlu untuk memperhatikan tubuh agar tetap sehat dan bugar saat menjalani ibadah puasa.

Berolahraga pun bisa jadi salah satu solusi untuk mencapai tujuan ini dan jangan menjadikannya rintangan berat untuk dilakukan.

Dokter yang punya keahlian atau spesialis kedokteran olahraga menganjurkan untuk tetap melakukan aktivitas olahraga sekiranya tiga kali dalam seminggu dan waktunya bisa disesuaikan agar ibadah di bulan Ramadhan tidak terganggu.

Baca Juga: Garuda Indonesia Embargo Ponsel Vivo hingga Penyelidikan Selesai Susul Insiden Kontainer Terbakar di Hong Kong

Dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Antara, beberapa ahli berpendapat bahwa ada dua waktu yang cocok untuk berolahraga yaitu selama sepuluh hingga lima belas menit sesudah melaksanakan shalat subuh atau setengah jam sebelum berbuka puasa.

Di era teknologi yang semakin canggih, sudah banyak aplikasi-aplikasi yang menunjang aktivitas berolahraga secara lebih teratur.

Berikut lima aplikasi yang bisa bantu kamu lebih bugar dan sehat

1. Smartwatch

Perangkat yang dikenal dengan sebutan jam pintar ini cocok digunakan sebagai alat yang mampu menghitung pergerakan tubuh tidak hanya di bulan Ramadhan bahkan di bulan biasa sekalipun.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x