Apa yang Terjadi pada Tubuh Saat Mengonsumsi Zucchini? Salah Satunya Mampu Turunkan Risiko Penyakit Jantung

- 10 Juli 2021, 16:25 WIB
Ilustrasi zucchini.
Ilustrasi zucchini. /Unsplash

PR DEPOK – Zucchini sering kali dianggap sebagai sayuran, tetapi bila dilihat berdasarkan ilmu botani maka bahan makanan yang satu ini diklasifikasikan sebagai buah.

Zucchini umumnya bisa tumbuh sampai berukuran 1 meter.

Namun biasanya buah ini dipanen saat masih belum matang atau saat masih berukuran 20 cm.

Baca Juga: Vicky Prasetyo Akui Sempat Dibayar Rp100 Juta Hanya untuk Berfoto Bersama Wanita

Zucchini dikenal memiliki beragam manfaat bagi tubuh seperti mengurangi risiko kanker, menurunkan berat badan, menurunkan risiko penyakit jantung, meningkatkan kesehatan imun, dan mengatur sistem pencernaan.

Berikut kondisi yang terjadi pada tubuh ketika mengonsumsi zucchini.

1. Mengurangi risiko kanker

Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk memberi perlindungan terhadap Anda dan keluarga yang memiliki riwayat kanker adalah mengonsumsi zucchini.

Baca Juga: Prediksi Final Euro 2020 Italia vs Inggris, Peluang Gli Azzurri Raih Gelar Kedua Sepanjang Sejarah

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Eat This


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x