Rentan Komplikasi, Ahli Sarankan Penderita Diabetes Hindari Ini Usai Terima Vaksin Covid-19

- 8 Agustus 2021, 09:53 WIB
Ilustrasi diabetes.
Ilustrasi diabetes. /Pixabay/Tumisu.

Baca Juga: Syarat dan Cara Daftar Bansos Agustus 2021 di DTKS Kemensos, Bisa Dapat Bantuan Rp3 Juta

1. Ikan

Lemak Omega-3 pada ikan membantu meningkatkan kekebalan, mengurangi peradangan dan meningkatkan perasaan sehat secara keseluruhan.

2. Telur

Telur adalah sumber protein dan asam amino esensial yang membantu membangun kekebalan.

3. Ayam

Sup ayam punya manfaat anti-inflamasi, jadi membantu tubuh setelah vaksinasi atau sakit.

Baca Juga: Mulai Senin Besok. Arab Saudi Buka Ibadah Umrah bagi Jemaah Luar Negeri yang Divaksinasi Covid-19

Lalu, kandungan lemak yang minim dalam daging ayam cocok untuk penderita diabetes dan hipertensi. Ayam dapat dikonsumsi dua hingga tiga kali seminggu setelah vaksinasi.

4. Buah-buahan dan sayuran

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: The Indian Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x