7 Makanan yang Memiliki Kandungan Protein Lebih daripada Daging, Salah Satunya Tempe

- 15 Agustus 2021, 09:20 WIB
Ilustrasi tempe.
Ilustrasi tempe. /mochawalk/Pixabay

PR DEPOK – Makanan yang mempunyai kandungan protein memiliki beragam manfaat bagi tubuh seperti mengenyangkan, membentuk otot, meningkatkan metabolisme, dan sebagainya.

Menurut data dari Departemen Pertanian Amerika Serikat atau USDA salah satu makanan yang identik dengan protein yakni daging punya 254 kalori dalam 100 gram dengan 17,1 gram kandungan protein.

Namun ternyata masih ada sejumlah makanan lain yang punya kandungan protein lebih daripada daging.

Baca Juga: Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke Ruben Onsu, Ivan Gunawan Sebut Sahabatnya Dibutuhkan Banyak Orang

Berikut 7 makanan yang memiliki kandungan protein lebih daripada daging.

1. Kacang lentil

Dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Eat This, dalam 100 gram lentil hanya memiliki 116 kalori dengan kandungan protein 31 persen lebih banyak dari daging giling.

Tidak hanya itu saja, lentil memiliki serat yang baik untuk usus sebesar 7,9 gram per porsi.

Lentil merupakan tambahan yang baik untuk hidangan seperti sup, salad, dan makanan lainnya.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Eat This


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah