Nutrisi dan Jenis Olahraga yang Disarankan saat Puasa Ramadhan, Perhatikan Waktu dan Asupan Air

- 5 April 2022, 14:15 WIB
Ilustrasi Olahraga saat puasa Ramadhan
Ilustrasi Olahraga saat puasa Ramadhan /(Pexels)/

Jangan menjadikan kardio intensitas tinggi untuk pilihan berolahraga selama puasa Ramadhan, tapi cobalah melatih untuk merangsang otot.

b. Nutrisi yang Disarankan selama Puasa Ramadhan

Tetap perhatikan asupan kalori yang bernutrisi meski sedang puasa Ramadhan.

Mulai dari asupan lemak sehat dari telur, kacang-kacangan, alpukat yang bisa menambah energi Anda.

Baca Juga: Profil Aufar Hutapea yang Digugat Cerai Olla Ramlan, Ternyata Bukan Orang Sembarangan

Pilihan karbohidrat disarankan untuk mengkonsumsi gandum utuh. Sementara untuk memelihara otot Anda, perbanyak konsumsi protein dari keju hingga daging.

Tidak lupa untuk tetap mengkonsumsi makanan dengan kandungan air tinggi, agar terhindar dari dehidrasi, seperti Melon, mentimun, tomat, dan sayuran, jus buah atau sebagainya.

Maka, kalori dan nutrisi akan terpenuhi dengan baik, sehingga tubuh akan tetap bugar meskipun intensitas olahraga dikurangi.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Pure Gym


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah