Bisa Tingkatkan Risiko Asam Urat, Simak 5 Sayuran yang Tak Boleh Dikonsumsi Berlebihan

- 6 November 2022, 18:56 WIB
Ilustrasi - Simak 5 sayuran yang tak boleh dikonsumsi terlalu banyak karena meningkatkan risiko asam urat.
Ilustrasi - Simak 5 sayuran yang tak boleh dikonsumsi terlalu banyak karena meningkatkan risiko asam urat. /Pixabay/congerdesign.

5. Brokoli

Brokoli adalah salah satu sayuran yang disukai banyak orang. Sebab selain mempunyai nilai gizi yang tinggi, brokoli juga kaya akan vitamin, serat, dan berperan untuk memperkuat kekebalan tubuh. 

Namun, sama seperti jamur dan bayam. Brokoli juga memiliki kandungan purin yang menjadi penyebab asam urat, sehingga tidak disarankan untuk dikonsumsi terlalu banyak.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: Live Strong


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x