Berikut 8 Manfaat Buah Semangka untuk Kesehatan Tubuh

- 28 Desember 2022, 11:15 WIB
Ilustrasi semangka.*/PIXABAY
Ilustrasi semangka.*/PIXABAY /

PR DEPOK – Semangka adalah salah satu buah segar yang banyak dimakan di musim panas. Buah segar ini mengandung banyak air dan banyak nutrisi yang bermanfaat.

Selain rasanya yang manis, mengkonsumsi buah semangka juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Buah semangka mengandung vitamin C, A, B1, B6 dan magnesium. Selain itu, semangka juga cukup rendah kalori.

Baca Juga: Kenali 15 Manfaat Penting Jambu Biji untuk Kesehatan

Selain mengandung vitamin diatas, buah semangka juga memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan, dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari stylecraze, berikut adalah 8 manfaat buah semangka untuk kesehatan

1. Menjaga Kesehatan Jantung

Mengkonsumsi semangka secara teratur dapat membuat timbunan lemak di dalam pembuluh darah menjadi lebih sedikit.

Buah semangka juga dapat menghentikan penumpukan kolesterol jahat, sehingga mencegah penyakit jantung.

Baca Juga: 8 Manfaat Buah Naga Merah untuk Kesehatan Tubuh, Kolesterol Auto Normal!

Halaman:

Editor: Rahmi Nurfajriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x