Reporter Al Jazeera Tewas Saat Meliput, Bukti Video dan Geolokasi Bantah Klaim Israel

- 12 Mei 2022, 11:25 WIB
Jurnalis Lebanon memegang foto jurnalis Shireen Abu Akleh.
Jurnalis Lebanon memegang foto jurnalis Shireen Abu Akleh. /Mohamed Azakir/Reuters

Baca Juga: 5 Gubernur di Rusia Mengundurkan Diri, Imbas Perang di Ukraina?

Dari beberapa bukti video menunjukkan bahwa baku tembak di gang-gang kamp jauh dari bundaran, tempat para kelompok jurnalis berada.

Salah satu peneliti B'Tselem, yang memberikan data geolokasi, mengunjungi lokasi pengambilan gambar orang-orang bersenjata Palestina dan berjalan menuju tempat Akleh dibunuh, menyusuri beberapa jalan dan gang-gang sempit.

LSM tersebut menyimpulkan bahwa tidak mungkin Abu Akleh ditembak dari tempat orang Palestina menembak.

Baca Juga: Reporter Senior Berdarah AS-Palestina Tewas Ditembak Saat Meliput Berita Serangan Israel

“Dokumentasi tembakan yang didistribusikan oleh militer Israel menunjukkan tembakan Palestina tidak mungkin menewaskan Akleh," B'Tselem menyimpulkan.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Middle East Eye


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah