Mantan Ketua DPRD Jabar Jadi Tersangka Kasus Dugaan Penipuan dan Pencucian Uang Bisnis SPBU

- 12 November 2022, 15:03 WIB
Ilustrasi - Mantan Ketua DPRD Jabar jadi tersangka kasus penipuan  bisnis SPBU
Ilustrasi - Mantan Ketua DPRD Jabar jadi tersangka kasus penipuan bisnis SPBU /Instagram @pertamina

Sebaliknya, SG justru mengalami kerugian yang besarannya capai Rp77 miliar. Dia kemudian langsung melaporkan kedua tersangka ke pihak kepolisian.

“Korban tidak pernah mendapatkan keuntungan sebagaimana yang dijanjikan oleh tersangka dan korban telah mengalami kerugian sebesar Rp 77 miliar,” jelasnya.

Baca Juga: Login kjp.jakarta.go.id, KJP Plus Bulan November 2022 Jenjang SD-SMK Resmi Cair Hari Ini

Lebih lanjut, penyidik Bareskrim Polri saat ini telah melakukan penyitaan barang bukti, berupa beberapa aset properti di kawasan Jawa Barat

 “Penyidik berhasil melakukan penyitaan barang bukti, yang terdiri dari 4 unit SPBU di Karawang, Kota Cirebon, Sukabumi dan Pelabuhan Ratu. Selanjutnya (penyitaan) 2 unit rumah di Bandung dan Cimahi, 1 unit villa di Sukabumi dan 1 bidang tanah di Kabupaten Sukabumi," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Tuti Riyanti

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x