Soal Insentif Nakes Dipotong, Said Didu Singgung Gaji Stafsus Milenial Presiden dan BPIP yang Tetap Utuh

- 4 Februari 2021, 14:38 WIB
Jebolan Teknik Industri Institut Pertanian Bogor (IPB), Muhammad Said Didu. /YouTube ILC
Jebolan Teknik Industri Institut Pertanian Bogor (IPB), Muhammad Said Didu. /YouTube ILC /

"Saat perawatan adik saya almarhum yg wafat krn Covid-19, saya menjadi saksi bahwa pekerjaan Nakes menangani Covid-19 SANGAT BERAT dan SANGAT BERESIKO dan bekerja 24 jam dg ketelitian dan ketegangan sangat tinggi. Janganlah tega memotong insentif mereka-kalau perlu ditambah!!" tulis Said Didu di akun Twitter miliknya.

Baca Juga: Demi Kebutuhan Penyidikan, KPK Perpanjang Masa Penahanan Eks Mensos Juliari Batubara hingga 5 Maret 2021

Sebelumnya, wacana pemotongan insentif nakes atau tenaga kesehatan ini diungkapkan oleh Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin masih belum final.

Masih dipertimbangkannya masukan dari berbagai pihak yang menolak pemotongan insentif nakes tersebut.***

 

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x