Prabowo Mungkin Lawan Anies di Pilpres 2024? Refly Harun: Ini Alasan Presidential Threshold Harus Dihapuskan

- 7 Februari 2021, 21:24 WIB
Pakar hukum tata negara, Refly Harun komentari hasil survei Indeks Politika terkait elektabilitas capres untuk Pilpres 2024.
Pakar hukum tata negara, Refly Harun komentari hasil survei Indeks Politika terkait elektabilitas capres untuk Pilpres 2024. /Instagram/@reflyharun.

Lebih lanjut, Refly menuturkan kemungkinan besar hanya akan ada dua nama yang bertarung memperebutkan kursi presiden tersebut.

Ia lantas memaparkan skenario yang mungkin terjadi di Pilpres 2024 mendatang, di mana Prabowo mungkin akan berpasangan dengan Puan Maharani, melawan Anies Baswedan yang mungkin diusung oleh Partai Nasdem.

Baca Juga: Link Live Streaming AC Milan vs Crotone, Minggu 7 Februari Pukul 21.00 WIB

Oleh karena itu, pakar hukum ini selalu menekankan bahwa presidential threshold harus dihapuskan, agar semua tokoh-tokoh potensial ini dapat beradu kemampuan di Pilpres 2024 mendatang.

***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: YouTube Refly Harun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x