Cara Cek PBI JK Kartu KIS Aktif atau Tidak di Aplikasi JKN Mobile

- 13 April 2023, 06:52 WIB
Berikut cara cek status PBI JK atau Kartu Indonesia Sehat (KIS) aktif atau tidak di aplikasi JKN Mobile.*
Berikut cara cek status PBI JK atau Kartu Indonesia Sehat (KIS) aktif atau tidak di aplikasi JKN Mobile.* //Instagram.com/@kemensosri/

PR DEPOK - Simak berikut ini cara cek PBI JK atau Kartu Indonesia Sehat (KIS) aktif atau tidak di aplikasi JKN Mobile.

 

Sejumlah masyarakat penerima bansos PBI JK atau Kartu Indonesia Sehat (KIS) mulai bertanya bagaimana cek KIS aktif atau tidak.

Pasalnya, bansos KIS adalah bansos yang dibentuk oleh pemerintah melalui BPJS Kesehatan dikhususkan untuk jenis bansos kesehatan saja.

Bansos PBI JK atau KIS hadir menyapa masyarakat kurang mampu yang sulit untuk menerima akses dari rumah sakit dikarenakan terkendala biaya kesehatan.

Baca Juga: Benarkah BPNT April 2023 akan Cair dalam Waktu Dekat? Simak Info Terbaru Bansos Kemensos di Sini

Nantinya penerima bansos KIS akan menerima Kartu PBI JK atau KIS dan di dalamnya akan rutin setiap bulannya dibayarkan oleh pemerintah.

Total dana yang akan ditanggung oleh pemerintah senilai Rp42,000 per bulan.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x