Daftar Harga Set Top Box TV Digital Bersertifikat Kominfo, Dibanderol Mulai Rp200 Ribuan

- 6 Desember 2022, 13:45 WIB
Cek harga Set Top Box atau STB untuk TV Analog agar dapat siaran digital.
Cek harga Set Top Box atau STB untuk TV Analog agar dapat siaran digital. /ANTARA FOTO/Akhmad Nazaruddin Lathif

- Siaran digital berteknologi DVB-T2 ini sendiri sudah dimulai (bisa ditonton) di seluruh pulau Jawa, sebagian pulau Sumatera, dan sebagian pulau Kalimantan

- Format yang bisa dimainkan: MKV, AVI, MP4, MPG, VOB, TS,T, DAT, JPEG, JPG, BMP, MP3, WAV, dan lain-lain

Baca Juga: Syarat Membuat BPJS Kesehatan Tahun 2022 Lengkap

4. Nexmedia (NA1300/DVB-T2 MPEG4 HD)

Set Top Box merek Nexmedia (NA1300/DVB-T2 MPEG4 HD) ini memiliki sertifikat Kominfo dengan kualitas gambar jernih dan harga terjangkau.

Adapun spesifikasi STB Nexmedia (NA1300/DVB-T2 MPEG4 HD) memiliki siaran MPEG4HD/H.264 DVB T2.

Di samping itu, Set Top Box ini memiliki Port USB, Port HDMI, dan Port RCA.

Harga: Rp250.000

Baca Juga: Cek Nama Penerima BPNT Desember 2022 Online di cekbansos.kemensos.go.id

5. Evercross (STB1)

Halaman:

Editor: Rahmi Nurfajriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x