Cara Daftar Bansos PBI JK 2022 Mandiri di HP, Cukup Input 2 Dokumen Ini Dapat Fasilitas Kesehatan Grati

28 September 2022, 10:13 WIB
Berikut penjelasan soal cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri di HP dengan input 2 dokumen ini bisa dapat fasilitas kesehatan gratis /Dok. Gojek.

PR DEPOK - Tidak sedikit masyarakat yang belum tahu bagaimana cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP.

Pasalnya, pertanyaan bagaimana cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP masih kerap muncul di pencarian Google.

Apabila Anda adalah salah satu orang yang turut mencari informasi bagaimana cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP, silakan simak artikel ini sampai tuntas.

Pada saat melakukan cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP, masyarakat hanya perlu input dua dokumen untuk dapat fasilitas kesehatan gratis.

Baca Juga: Akses Link cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Penerima BLT BBM 2022 Tahap 2 Online

Namun, sebelumnya perlu diketahui bahwa bansos PBI JK 2022 atau Bantuan Iuran Jaminan Kesehatan merupakan salah satu bantuan sosial dari pemerintah yang bisa diakses secara online di situs Kemensos.

Bagi yang belum tahu, bansos PBI JK 2022 ini merupakan program iuran jaminan kesehatan bagi fakir miskin dan orang tidak mampu yang dibayar oleh pemerintah senilai Rp42.000 per bulan.

Apabila masyarakat masuk sebagai penerima bansos PBI JK 2022, maka dia berhak mendapat fasilitas kesehatan gratis.

Baca Juga: Kenapa BSU Rp600.000 Belum Cair padahal Lolos Verifikasi? Simak Penyebabnya Berikut Ini

Lalu bagaimana cara mendapat bansos PBI JK 2022 agar dapat fasilitas kesehatan gratis?

Terkait hal ini, pemerintah melalui Kemensos sudah memudahkan masyarakat dengan menyediakan aplikasi Cek Bansos.

Masyarakat bisa mendapat fasilitas kesehatan gratis dengan cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP melalui aplikasi Cek Bansos.

Cukup input dua dokumen berupa data KK dan KTP saat melalui tahapan cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP, maka kesempatan dapat fasilitas kesehatan gratis terbuka lebar.

Baca Juga: BSU Tahap 3 Mulai Cair! Ini Cara Cek Penerima Online agar Uang Rp600.000 Masuk Rekening Pekerja

Namun, sama seperti saat ingin dapat bantuan pada umumnya, maka sebelum melakukan cara daftar bansos PBI JK 2022 secara online lewat HP tentunya ada sejumlah syarat yang berlaku.

Berdasarkan Peraturan Menteri Sosial Nomor 21 Tahun 2019, berikut ini merupakan sejumlah syarat yang wajib dipenuhi sebelum masyarakat melalui proses cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP.

  • Data diri masyarakat harus terdaftar di DTKS Kemensos;
  • Masyarakat harus mempunyai Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM);
  • Masyarakat sudah menyerahkan fotokopi Kartu Keluarga (KK);
  • Sudah menyerahkan fotokopi E-KTP (KTP Elektronik);
  • Sudah menyerahkan fotokopi KIS yang dimiliki (dalam satu Kartu Keluarga);
  • Pendaftaran bansos BPI JK difasilitasi oleh Kemensos.

Baca Juga: Bangunan di Bojongkoneng Bogor Berpotensi Roboh hingga Jeblos Imbas Pergeseran Tanah, Begini Penjelasan PVMBG

Selanjutnya, masyarakat bisa langsung melakukan cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP dengan input dua dokumen saja di aplikasi Cek Bansos.

Berikut proses cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP dengan input dua dokumen ke aplikasi Cek Bansos.

Langkah awal, siapkan KTP, KK, foto rumah, dan HP yang terhubung ke internet. Kemudian, unduh aplikasi Cek Bansos yang tersedia di PlayStore atau AppStore.

Segera aktivasi akun di aplikasii Cek Bansos apabila belum memiliki dengan klik ‘Buat Akun Baru’ untuk registrasi akun daftar bansos PBI JK 2022.

Baca Juga: Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan Online Lewat HP

Selanjutnya, input data diri lengkap dengan isi NIK KTP, nomor KK, dan lainnya, lalu dilanjut unggah foto KTP dan swafoto (selfie) dengan KTP.

Jika sudah, cek kembali data yang diisi sudah sesuai KTP atau belum. Jika sudah, klik ‘Buat Akun Baru’.

Pastikan kembali aktivasi akun daftar bansos PBI JK 2022 berhasil. Lalu, pilih fitur ‘Daftar Usulan’ di aplikasi Cek Bansos;

Setelah itu, segera klik ‘Tambah Usulan’ untuk proses daftar bansos PBI JK 2022 online dengan memasukkan kembali data diri lengkap pengusul.

Baca Juga: Cara Mudah Cek Nama Penerima PKH Ibu Hamil di cekbansos.kemensos.go.id untuk Dapat Rp750.000

Lalu unggah foto KTP dan foto rumah tampak depan saat daftar sebagai penerima bansos PBI JK 2022. Cek kembali data yang diusulkan di aplikasi Cek Bansos, lalu dilanjut klik ‘Tambah Usulan’.

Proses cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP pun telah selesai dan masyarakat tinggal menunggu keputusan Kemensos.

Namun, satu hal yang perlu diingat bahwa setelah masyarakat mengikuti alur cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP, maka tidak secara otomatis diterima menjadi penerima bantuan.

Baca Juga: BPJS Ketenagakerjaan Bisa Dicairkan Meski Masih Aktif Bekerja, Penuhi Syaratnya dan Siapkan Dokumen Ini

Pasalnya, data dua dokumen yang diajukan melalui aplikasi Cek Bansos bakal diperiksa dan divalidasi terlebih dahulu oleh kementerian dan dinas terkait apakah layak menjadi penerima bansos PBI JK 2022 atau tidak.

Akan tetapi, masyarakat tidak perlu khawatir tak mendapat fasilitas kesehatan gratis. Pasalnya, jika memang memenuhi syarat dan berhak, maka pasti bakal dapat bansos PBI JK 2022.

Khusus bagi masyarakat yang mengalami kendala saat melakukan proses cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP, bisa mendaftarkan diri secara langsung ke Kantor Kelurahan/Desa setempat.

Baca Juga: BPNT Kartu Sembako Cair Lagi Oktober 2022, Begini Cara Cek Penerima dan Mekanisme Pencairan di Kantor Pos

Apabila sudah terdaftar sebagai penerima bansos PBI JK 2022, maka masyarakat bakal dapat fasilitas kesehatan secara gratis menggunakan BPJS Kesehatan, tanpa membayar iuran setiap bulannya.

Demikian ulasan lengkap mengenai cara daftar bansos PBI JK 2022 secara mandiri lewat HP dengan input dua dokumen saja untuk dapat fasilitas kesehatan gratis. Semoga bermanfaat.***

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Tags

Terkini

Terpopuler