Simak! Ini 4 Penyebab BLT UMKM Rp 1,2 Juta Tidak Cair Ke Rekening, Berikut Solusinya

- 20 April 2021, 16:03 WIB
Simak! Ini 4 Penyebab BLT UMKM Rp 1,2 Juta Tidak Cair Ke Rekening, Berikut Solusinya.*
Simak! Ini 4 Penyebab BLT UMKM Rp 1,2 Juta Tidak Cair Ke Rekening, Berikut Solusinya.* / /ANTARA/Rahmadp

Baca Juga: Beda Keputusan dengan Pemerintah, Gubernur NTB Justru Tak Larang Mudik Lebaran 2021: Rindu Biarkan Mengalir

1. KTP Tidak Sesuai Alamat Tempat Usaha

Kendala yang pertama saat pencairan BLT UMKM Rp1,2 juta BPUM ini ialah pengusaha mikro yang memiliki alamat tempat usaha berbeda dengan KTP.

Solusinya:

Bagi pemilik KTP dengan alamat usaha berbeda, maka dapat melampirkan Surat Keterangan Usaha (SKU).

Sebagai informasi tambahan, untuk membuat perizinan izin usaha bisa dengan dua cara yaitu secara konvensional dengan dengan mendatangi RT dan RW untuk meminta surat pengantar membuat SKU. Atau cara online yaitu melalui Online Single Submission (OSS) pada link online oss.go.id.

Baca Juga: Sebut Anies Layak Debat di Pilpres 2024, Rocky: Ganjar dan Ridwan Kamil Sebaiknya Latihan Dulu di Depan Cermin

2. NIK KTP Tidak Terdaftar di eform.bri.co.id

Apabila pengusaha mikro ingin memastikan apakah dirinya mendapat bantuan BLT UMKM Rp1,2 juta atau tidak, bisa untuk mengecek langsung melalui layanan BRI secara online di situs eform.bri.co.id/bpum.

Solusinya:

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x