Cara Daftar Bansos Anak Sekolah Online 2022 agar Siswa SD, SMP, dan SMA Dapat Bantuan Rp4,4 Juta

- 31 Desember 2021, 12:57 WIB
Berikut cara daftar bantuan sosial (bansos) PKH kategori anak sekolah agar siswa SD, SMP, dan SMA mendapatkan bantuan.
Berikut cara daftar bantuan sosial (bansos) PKH kategori anak sekolah agar siswa SD, SMP, dan SMA mendapatkan bantuan. /Dhad Zakaria /Antara

7. Operator desa/kelurahan akan menginput data DTKS Kemensos di aplikasi Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial (SIKS);

8. Jika data telah diinput di SIKS, Dinsos melanjutkan proses verifikasi dan validasi untuk dilaporkan ke bupati/wali kota;

9. Kemudian, bupati/wali kota menyampaikan hasil verifikasi dan validasi data DTKS Kemensos yang telah disahkan kepada gubernur lalu diteruskan kepada menteri;

Baca Juga: Cara Daftar BLT Dana Desa 2022 agar Warga Desa Dapat Bantuan Rp900 Ribu

10. Untuk data masyarakat yang sudah lengkap, akan diproses oleh Himpunan Bank Milik Negara (Himbara), kantor kelurahan, dan kantor wali kota/kabupaten;

11. Setelah itu masyarakat akan diberikan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) dan rekening bank.

Cara daftar DTKS Kemensos online agar dapat bansos PKH kategori anak sekolah

1. Unduh aplikasi Cek Bansos di PlayStore;

Baca Juga: Tips Lolos Seleksi Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 23 yang akan Dibuka Awal Tahun 2022

2. Registrasi. Siapkan NIK KTP dan KK;

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kementerian Sosial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x