Segera Isi Data KTP di Link Berikut agar Masuk Jadi Penerima Bansos PKH 2022

- 26 Januari 2022, 08:44 WIB
Berikut cara cek status penerima bansos PKH 2022 dengan memasukkan data KTP di link cekbansos.kemensos.go.id.
Berikut cara cek status penerima bansos PKH 2022 dengan memasukkan data KTP di link cekbansos.kemensos.go.id. /Instagram.com/@kemensosri

Masyarakat yang belum daftar DTKS Kemensos dan ingin mendapatkan bansos PKH, bisa segera melaporkan diri ke perangkat pemerintah daerah terkait.

Perangkat daerah yang dimaksud di antaranya dinas sosial, kelurahan/desa, atau RT/RW jika Anda merasa layak mendapatkan bansos PKH 2022.

Baca Juga: Cara Daftar Kartu Keluarga Sejahtera KKS Online 2022 agar Bisa Cairkan BPNT Kartu Sembako Rp2,4 Juta

Masyarakat juga bisa daftar DTKS Kemensos secara online pada fitur “usul” di aplikasi Cek Bansos untuk mendaftarkan diri agar dipertimbangkan kelayakannya menerima bansos PKH.

Terkait cara cek bansos PKH 2022, silakan ikuti langkah-langkah berikut:

1. Terlebih dahulu Anda siapkan Kartu Tanda Penduduk (KTP);

2. Buka link cekbansos.kemensos.go.id;

Baca Juga: Syarat dan Cara Daftar DTKS Kemensos Online 2022 agar Dapat Bansos PKH atau BPNT Kartu Sembako

3. Isi semua kolom yang tersedia seperti provinsi, kabupaten, kecamatan, desa/kelurahan sesuai dengan data di KTP;

4. Isi nama calon penerima bansos sesuai KTP;

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kementerian Sosial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x