Cara Daftar PKH Online 2022 Pakai KTP di Aplikasi Cek Bansos Kemensos

- 8 Maret 2022, 07:20 WIB
Simak penjelasan tentang cara untuk daftar PKH online 2022 berikut ini dengan menggunakan KTP di aplikasi Cek Bansos.
Simak penjelasan tentang cara untuk daftar PKH online 2022 berikut ini dengan menggunakan KTP di aplikasi Cek Bansos. /Unsplash/Mufid Majnun

Baca Juga: Peruntungan Shio Ayam, Shio Anjing, dan Shio Babi 8 Maret 2022: Waspada Salah Paham, Kamu Harus Jaga Ucapan!

4. Pilih “tambah usulan”

5. Setelah itu sistem akan mencocokkan nama, NIK, KK, status kesesuaian Dukcapil dan kesesuaian pengusul sesuai data DTKS Kemensos.

6. Berikutnya, Anda tinggal pilih jenis bansos Kemensos, dan pilihlah PKH.

Jika data Anda berhasil diusulkan, maka akan muncul nama, NIK dan status kesesuaian Dukcapil, kesesuaian wilayah dengan pengusul KK.

Baca Juga: Terawang Shio Kelinci, Shio Naga, dan Shio Ular 8 Maret 2022: Sikap Impulsif Bawa Kejutan Tak Terduga!

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Kemensos, data penerima bantuan sosial yang telah disalurkan dan atau masih dalam proses dapat diakses melalui aplikasi berbasis web Kemensos.

Berikut langkah cek daftar penerima Bansos PKH 2022:

1. Kunjungi website https://cekbansos.kemensos.go.id

2. Setelah itu pilih provinsi, kabupaten/kota, kecataman, dan desa tempat Anda tinggal

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah