BSU 2022 Kapan Cair? Intip Jadwal Pencairan dari Menaker dan Cara Daftar Penerima Bantuan Rp1 Juta di Sini

- 7 Juni 2022, 17:03 WIB
Ilustrasi BSU 2022.
Ilustrasi BSU 2022. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id

PR DEPOK – BSU 2022 kapan cair? Intip informasi jadwal pencairan dari Menaker dan cara daftar menjadi penerima bantuan Rp1 juta di sini.

Menurut keterangan Menaker Ida Fauziyah, BSU 2022 masih belum dapat disalurkan karena pihaknya masih merevisi mekanisme BSU 2022 dan melakukan koordinasi dengan pihak penyalur bantuan.

Adapun sebagai antisipasi, pekerja yang ingin mendapatkan BSU 2022 bisa mendaftarkan diri lebih dulu di website Kemnaker, sesuai dengan peraturan pencairan tahun sebelumnya.

Baca Juga: 6 Penyebab Dana BSU 2022 Senilai Rp1 Juta Gagal Cair untuk Pekerja

Namun besar kemungkinan, aturan, syarat, dan juga mekanisme BSU 2022 terbaru akan dibuat, dan masih dalam proses penyelesaian oleh Kemnaker.

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakayat-Depok.com dari website Kemnaker, berikut ini cara daftar penerima bantuan Rp1 juta dari BSU 2022.

Cara daftar penerima bantuan Rp1 juta dari BSU 2022:

1. Login website bsu.kemnaker.go.id untuk daftar penerima bantuan Rp1 juta dari BSU 2022.

Baca Juga: Buat Laporan Balik Usai Dituding Gelapkan Uang Arisan, Ini Pasal yang Dituduhkan Krisna Mukti pada Pelapor

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah