Kriteria dan Cara Cek Nama Penerima BLT Anak Sekolah Ada di Sini, Bantuan Rp4,4 Juta Cair Juni 2022

- 17 Juni 2022, 09:30 WIB
Simak informasi terkait kriteria dan cara untuk cek penerima BLT Anak Sekolah agar bantuan cair bulan ini.
Simak informasi terkait kriteria dan cara untuk cek penerima BLT Anak Sekolah agar bantuan cair bulan ini. /Dhad Zakaria/Antara

PR DEPOK - Artikel ini akan mengulas tentang kriteria dan cara cek daftar nama penerima BLT Anak Sekolah yang cair Juni 2022.

Siswa SD, SMP dan SMA yang terdaftar sebagai penerima BLT Anak Sekolah akan mendapat bantuan hingga Rp4,4 juta.

Kemensos (Kementerian Sosial) masih menyalurkan BLT Anak Sekolah pada bulan Juni 2022, yang mana saat ini telah masuk tahap 2 pencairan sesuai jadwal yang ditetapkan.

Anda bisa cek apakah nama Anda terdaftar sebagai penerima BLT Anak Sekolah Rp4,4 juta dengan cara login cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: PKH Ibu Hamil dan Balita Tahap 2 Masih Cair, Cek Nama Penerima Segera di Link ini, Ada Bantuan hingga Rp3 Juta

Lewat link cekbansos.kemensos.go.id, Anda bisa cek daftar nama penerima BLT Anak Sekolah Rp4,4 juta yang terdata di DTKS Kemensos.

BLT Anak Sekolah Rp4,4 juta disalurkan Kemensos per triwulan, dengan jadwal penyaluran sebagai berikut:

Tahap 1: Januari, Februari dan Maret

Tahap 2: April, Mei dan Juni

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x