Benarkah PKH dan BPNT 2023 akan Cair Hari Ini? Begini Info Resminya dan Cek Penerimanya

- 10 Maret 2023, 07:22 WIB
Ilustrasi - PKH dan BPNT 2023 akan dibayarkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM).
Ilustrasi - PKH dan BPNT 2023 akan dibayarkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM). /Portal Purwokerto/Kemensos RI

 

PKH sendiri masih disalurkan kepada 7 kategori penerima manfaat, yaitu ibu hamil, lansia, balita atau anak usia 0-6 tahun, penyandang disabilitas, serta siswa SD, SMP, dan SMA. Jumlah bantuan ini berkisar antara Rp225.000 hingga Rp750.000 per tahap.

Sementara itu, BPNT disalurkan dengan nominal sebesar Rp200.000 per bulan. Jadi jika penyaluran dilakukan pada Maret 2023 selama tiga bulan, nominalnya menjadi Rp600.000. Daftar penerima bantuan dari kedua bansos dari Kemensos dapat diakses di website cekbansos.Kemensos.go.id, berikut ini caranya.

Baca Juga: Bantuan Langsung Tunai PKH Cair Lewat Apa Tahun 2023? Dapatkan Dana Tunai hingga Rp750.000 di Sini

1. Buka link cekbansos.Kemensos.go.id atau KLIK DI SINI.

2. Masukkan alamat penerima mulai dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa/kelurahan.

 

3. Masukkan nama lengkap penerima.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x