BPNT Mulai Cair Hari Ini Lewat ATM KKS: Berikut Daftar Provinsi yang Menyalurkan Dana Program Sembako 2023

- 11 Maret 2023, 10:49 WIB
Ilustrasi - Bantuan sembako dari program BPNT disalurkan lewat ATM KKS.
Ilustrasi - Bantuan sembako dari program BPNT disalurkan lewat ATM KKS. /Antara

 

  1. Daerah Istimewa Yogyakarta.

Di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, penyalurnya Bank BNI.

Baca Juga: Penyandang Disabilitas: Cair Tunai Rp 2,4 Juta dari Bansos Kemensos, Cek Penerima di Sini

  1. Jawa Timur.

Di Provinsi Jawa Timur, penyalurnya Bank BNI mulai dari Kabupaten Pacitan sampai ke Kota Batu. Untuk daerah Kabupaten Sampang, Kabupaten Bangkalan, kemudian Nganjuk penyalurnya Bank BRI.

 

  1. Banten.

Di Provinsi Banten, meliputi Kabupaten Lebak sampai Kota Tangerang Selatan penyalurnya  adalah Bank BNI dan Bank BRI.

Baca Juga: Benarkah PKH dan BPNT 2023 akan Cair Hari Ini? Begini Info Resminya dan Cek Penerimanya

  1. Bali.

Di Provinsi Bali, penyalurnya adalah Bank BNI kecuali Kabupaten Karangasem dan Buleleng penyalurnya adalah Bank BRI.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah