Jangan Anggap Sepele, Penyakit Autoimun Ternyata Bisa Picu Sistem Imun Balik Menyerang Jaringan Tubuh

- 21 Juli 2021, 19:50 WIB
Ilustrasi paprika.
Ilustrasi paprika. /RitaE/Pixabay

PR DEPOK – Sebagian orang mungkin belum tahu bahwa ternyata penyakit autoimun perlahan-lahan bisa merusak jaringan tubuh.

Berbeda dengan orang yang memiliki imunitas baik, sistem imun penderita autoimun bekerja dengan cara yang justru memperburuk jaringan tubuh.

Ketika ada makanan yang tidak cocok, sistem kekebalan tubuh orang normal bisa menoleransi, tetapi penderita autoimun tidak demikian.

Baca Juga: Christ Wamea Sebut Ganti-ganti Istilah PPKM Baru Ada di Indonesia: Coba Presiden Ganti juga, Biar Lebih Sukses

Pasalnya, sistem imun orang dengan imunitas baik tidak merusak sel-sel lain, tetapi penderita autoimun, sistem imunitas tubuhnya malah menyerang jaringan tubuh pasien.

Lantas, bagaimana pola makan yang tepat bagi penderita autoimun?

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Antara, Ketua Indonesia Asosiasi Ahli Gizi Olahraga Indonesia Dr. Rita Ramayulis, DCN, M.Kes mengatakan bahwa penderita autoimun punya pengaturan pola makan yang khusus untuk mengurangi gejala dan menurunkan risiko.

Baca Juga: PPKM Diperpanjang Sampai 25 Juli 2021, Sekum Muhammadiyah: Keputusan Pemerintah Sudah Tepat

“Pasien autoimun harus makan secara rutin dalam porsi kecil, tidak boleh sekali-kali dalam porsi besar,” kata Rita Ramayulis di Jakarta, pada Rabu 21 Juli 2021.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x