Sebut Moral Rezim Bangkrut Buntut Polemik 75 Pegawai KPK, Faisal Basri: Amanat Reformasi Sudah Kandas

- 12 Mei 2021, 10:22 WIB
Ekonom senior, Faisal Basri.*
Ekonom senior, Faisal Basri.* //ANTARA/

Diketahui sebelumnya, lembaga KPK telah resmi menonaktifkan 75 pegawainya dari jabatan mereka lantaran tak lolos tes wawasan kebangsaan.

Sebanyak 75 pegawai yang tak lolos itu diketahui merupakan pegawai KPK yang berintegritas dan telah menangani banyak kasus korupsi besar di Indonesia.

Bahkan penyidik senior KPK, Novel Baswedan menyatakan sebagian dari 75 pegawai itu saat ini tengah menangani kasus-kasus besar.***

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Twitter @FaisalBasri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x