Cara Mengetahui Nomor BPJS Ketenagakerjaan Online, Salah Satunya via Aplikasi JMO

- 17 Agustus 2022, 08:04 WIB
Cara mengetahui nomor BPJS Ketenagakerjaan bisa dilakukan online dengan 3 cara mudah, yakni salah satunya aplikasi JMO.
Cara mengetahui nomor BPJS Ketenagakerjaan bisa dilakukan online dengan 3 cara mudah, yakni salah satunya aplikasi JMO. /Tangkap layar bpjsketenagakerjaan.co.id

Baca Juga: 17 Link Twibbon Hari Kemerdekaan Indonesia untuk Meriahkan 17 Agustus 2022

3. Klik "Cek Kartu Digital” untuk melihat nomor BPJS Ketenagakerjaan.

Situs sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

1. Akses situs resmi sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

2. Masukkan alamat email dan password yang telah terdaftar

3. Klik "Saya Bukan Robot" atau re-captcha

4. Klik "Login"

5. Pilih "Cek Kartu Digital".

Baca Juga: Daftar Siswa yang Dapat BLT Anak Sekolah Agustus 2022, Login ke cekbansos.kemensos.go.id dan Cairkan PKH

Jika langkah-langkah di atas telah dilakukan, nomor BPJS Ketenagakerjaan Anda akan segera ditampilkan.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah