Bansos Kemensos Kapan Cair? Cek Daftar Penerima BLT, BST, PKH, BPNT di cekbansos.kemensos.go.id

- 17 Juni 2021, 08:45 WIB
Warga menerima bantuan sosial (bansos) tahap dua Provinsi Jawa Barat, di Kelurahan Harapan Jaya, Cibinong, Bogor, Jawa Barat.
Warga menerima bantuan sosial (bansos) tahap dua Provinsi Jawa Barat, di Kelurahan Harapan Jaya, Cibinong, Bogor, Jawa Barat. /Yulius Satria Wijaya/Antara

 

PR DEPOK – Keluarga Penerima Manfaat (KPM) disarankan untuk terus cek daftar penerima bansos 2021 di cekbansos.kemensos.go.id, pasalnya Kementerian Sosial (Kemensos) tengah melakukan validasi data untuk pencairan Bantuan Sosial Tunai (BST) atau Bantuan Langsung Tunai (BLT), (PKH), dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT).

Terkait pertanyaan bansos Kemensos kapan cair, KPM terlebih dahulu cek daftar penerima BST atau BLT, PKH, dan BPNT di cekbansos.kemensos.go.id. untuk memastikan nama penerima.

Mengenai validasi data daftar penerima bansos yang terus dilakukan Kemensos pada Juni 2021, bertujuan agar penyaluran BLT, BST, PKH, dan BPNT bisa tepat sasaran.

Baca Juga: Sarankan Jokowi Mundur dengan Legowo, Rizal Ramli: Kasihan Rakyat, Kasihan Juga Dia Cuma Jadi Bahan Ledekan

“BPNT menargetkan 18,8 juta dan PKH 10 juta yang diharapkan 60 persen desil (tingkat wilayah kemiskinan) enam agar ada efektifitas data serta ketepatan sasaran,” ujar Dirjen Penanganan Fakir Miskin (FPM) Asep Sasa Purnama dalam keterangannya di Jakarta, pada Selasa 8 Juni 2021 sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Antara.

Adapun masing-masing besaran bansos BST, PKH, dan BPNT tahun 2021, antara lain:

1. Bansos PKH 2021

- Ibu hamil dan anak usia dini 0-6 tahun Rp3 juta

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x