BLT Minyak Goreng Rp300 Ribu Hanya Cair pada 8 Pemilik KTP Ini, Cek Daftar Penerima di Sini

- 2 April 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi BLT minyak goreng - Hanya 8 pemilik KTP ini yang akan menerima bantuan Rp300.000 dari pemerintah.
Ilustrasi BLT minyak goreng - Hanya 8 pemilik KTP ini yang akan menerima bantuan Rp300.000 dari pemerintah. /ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya.

5. Bukan anggota TNI dan Polri

Baca Juga: Cek Penerima BLT Minyak Goreng Rp300 Ribu yang Cair April 2022, Login cekbansos.kemensos.go.id

6. Bukan penerima bantuan lain dari pemerintah

7. Terdaftar di Data Terpadu Kementrian Sosial atau DTKS

8. Pedagang kaki lima penjual gorengan

Masyarakat yang merasa termasuk dalam golongan pemilik KTP yang bakal jadi penerima BLT minyak goreng Rp300.000 tersebut, bisa cek statusnya melalui link resmi Kemensos.

Cara cek status penerima BLT minyak goreng

1. Kunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: Jadwal Pembagian dan Cara Dapatkan STB Gratis dari Kominfo, Pastikan Sudah Miliki Syarat Berikut

2. Kemudian masukkan nama Provinsi/Kabupaten/Kota, Kecamatan dan Desa

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x