BSU 2022 Cair ke Peserta BPJS Ketenagakerjaan yang Penuhi Syarat Ini? Cek di sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

- 9 April 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi BSU 2022 Rp1 juta dari Kemnaker.
Ilustrasi BSU 2022 Rp1 juta dari Kemnaker. /Pixabay/EmAji.

1. Unduh aplikasi BPJSTKU Mobile di Android, iOS, dan BlackBerry

Baca Juga: Bansos PKH Tahap 2 2022 Sedang Cair, Kunjungi cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Status Penerima BLT Rp3 Juta

2. Lakukan registrasi terlebih dahulu untuk mendapatkan PIN

Syarat registrasi di aplikasi BPJSTKU Mobile antara lain Nomor KPJ (ada di kartu BPJS Ketenagakerjaan), NIK e-KTP, dan tanggal lahir, dan nama

3. Setelah terdaftar dan login, peserta dapat mengetahui status kepesertaan BPJAMSOSTEK

4. Kemudian pilih di "Kartu Digital"

5. Setelah muncul tampilan kartu digital BPJS Ketenagakerjaan, klik di tampilan tersebut, bagian bawah akan terlihat status kepesertaan BPJS TK (aktif/tidak aktif).

Untuk diketahui, mekanisme penyaluran BSU 2022 saat ini masih dimatangkan oleh Kementrian Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 26 Kapan Ditutup? Ini Bocoran Jadwal Penutupannya

Selain itu, BSU 2022 hanya disalurkan pada KTP dengan ciri tertentu yang memenuhi syarat dapat BLT subsidi gaji.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah