Coba Konsumsi 12 Makanan Ini, Disebut Bisa Bantu Menurunkan Tekanan Darah Tinggi

- 7 Juni 2021, 17:21 WIB
Ilustrasi pisang.
Ilustrasi pisang. /Pexels/SHVETS production.

PR DEPOK – Bagi Anda yang memiliki hobi makan-makanan berlemak atau memiliki gaya hidup yang tidak sehat.

Hati-hati , apabila gaya hidup tidak sehat bisa terkena hipertensi atau yang juga disebut juga sebagai tekanan darah tinggi.

Penyakit ini banyak disebabkan karena gaya hidup yang sembarangan hingga dapat menyebabkan berbagai komplikasi pada tubuh penderitanya.

Baca Juga: Curhatan Syahrini yang Kini Tampil 180 Derajat Berbeda: Aku Tak Mau Lagi Lihat ke Belakang

Jangan pernah mengabaikan hipertensi, sebab jika dibiarkan kondisi ini dapat menyebabkan masalah besar, termasuk kerusakan otak, stroke, dan beberapa penyakit yang mengancam nyawa lainnya.

Oleh karena itu, tidak hanya penting untuk menjalani hidup yang sehat dan aktif, tetapi juga untuk memperhatikan pola makan Anda.

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Times of India, Senin 7 Juni 2021, berikut ini adalah 12 makanan yang akan membantu Anda dalam mempertahankan tingkat tekanan darah yang ideal.

Baca Juga: Konsumsi 10 Buah Ini Bagus Buat Penderita Diabetes Tanpa Takut Gula Darah Naik

1. Buah pisang

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x