7 Manfaat Konsumsi Kubis Brussel Setiap Hari bagi Kesehatan

- 25 Juni 2021, 17:22 WIB
Ilustrasi Kubis Brussel yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.
Ilustrasi Kubis Brussel yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. /Pexels/Ellie Burgin

PR DEPOK – Konsumsi sayuran sangat direkomendasikan oleh hampir setiap ahli gizi. 

Meskipun bukan kubis hijau yang paling populer, kubis Brussel adalah sumber utama berbagai zat gizi, mineral, serat, dan antioksidan. 

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Women Working, berikut ini manfaat utama kesehatan yang dapat diperoleh tubuh Anda dari mengonsumsi kubis Brussel setiap hari.

Baca Juga: Tips Mengonsumsi Makanan Sehat dengan Hindari Kandungan Garam dan Santan Berlebih Menurut Ahli

1. Kaya antioksidan

Kubis Brussel mengandung sejumlah senyawa antioksidan yang dikenal dapat meningkatkan kesehatan sel serta memerangi penyakit kronis dan kanker. 

Sebuah studi mensurvei, peserta yang makan sekitar dua cangkir (300 gram) kubis Brussel setiap hari mengalami penurunan 28 persen kerusakan sel akibat stres oksidatif. 

Para peneliti menyimpulkan bahwa konsumsi kubis Brussel secara rutin dapat mengurangi risiko kanker.

Baca Juga: Apa yang Terjadi pada Otak Ketika Meminum Kopi, Tingkatkan Mood Salah Satunya

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Women Working


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x