9 Tips Efektif agar Tidur Nyenyak Selama Menstruasi, Wanita Wajib Tahu!

- 29 Mei 2023, 21:15 WIB
Berikut ini adalah 9 tips efektif agar tidur nyenyak selama menstruasi, salah satunya prioritaskan jadwal tidur.*
Berikut ini adalah 9 tips efektif agar tidur nyenyak selama menstruasi, salah satunya prioritaskan jadwal tidur.* /Andrea Piacquadio/Pexels

 

Menurut Dokter Rajini, seorang Konsultan Senior Obstetri dan Ginekologi dari Rumah Sakit CARE, Banjara Hills, Hyderabad mengatakan, jika kesulitan tidur terus berlanjut selama siklus menstruasi, disarankan untuk mencari bimbingan khusus dari seorang profesional kesehatan.

Dikutip Pikiran-Rakyat.Depok.com dari Hindustan Times, berikut ini adalah 9 tips efektif agar tidur nyenyak selama menstruasi:

Baca Juga: 7 Quotes dari Para Tokoh yang Dapat Membuat Anda Tertawa

1. Prioritaskan jadwal tidur yang konsisten

Mempertahankan rutinitas tidur yang teratur akan membantu mengatur jam internal tubuh. Usahakan untuk tidur dan bangun pada waktu yang sama setiap hari, bahkan di akhir pekan. Hal ini bermanfaat untuk meningkatkan kualitas tidur Anda secara keseluruhan.

 

2. Optimalkan lingkungan tidur Anda

Ciptakan suasana dan lingkungan tidur yang nyaman dan kondusif. Pastikan kamar tidur Anda sejuk, tenang, dan gelap dengan menggunakan tirai, penyumbat telinga, atau white noise machines untuk memblokir gangguan dari luar.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Hindustan Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x