Cara dan Syarat Dapat Rp10 Juta dari BPJS Ketenagakerjaan, Dana Bisa Cair 3 sampai 4 Hari Usai Pengajuan

- 14 Agustus 2022, 13:50 WIB
Apkikasi JMO BPJS Ketenagakerjaan.
Apkikasi JMO BPJS Ketenagakerjaan. /BPJS Ketenagakerjaan

1. Kartu BPJS Ketenagakerjaan asli dan fotokopi.

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id untuk Daftar Kartu Prakerja 2022 Gelombang 41

2. Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau paspor.

3. Kartu Keluarga (KK) asli dan fotokopi.

4. Surat Keterangan Berhenti Bekerja dari Perusahaan atau Paklaring.

5. Buku rekening bank asli dan fotokopi.

6. Pas foto terbaru ukuran 3×4 dan 4×6 masing-masing sebanyak 4 rangkap.

Baca Juga: Alchemy of Souls Episode 18 Tayang Kapan? Simak Jadwal, Spoiler Serta Link Nonton Sub Indonesia di Netflix

7. Surat keterangan pengunduran diri dari pemberi kerja ke dinas tenaga kerja dan transmigrasi.

8. Jika alasan berhenti kerja adalah karena PHK, sertakan akta penetapan PHK dari Pengadilan Hubungan Industrial (PHI).

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: BPJS Ketenagakerjaan ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x