Cara Bayar Pajak STNK secara Online Lewat HP, Cukup Duduk Manis di Rumah

- 7 September 2022, 20:53 WIB
cara mudah untuk memperpanjang STNK secara online
cara mudah untuk memperpanjang STNK secara online /PRFM

Aplikasi Signal ini terintegrasi secara nasional sebagai sebuah sistem kecerdasan buatan (Artificial Inteligence atau AI) menggunakan aplikasi berjenis mobile platform untuk menyelenggarakan pelayanan kepada masyarakat secara digital.

Sistem pada aplikasi Signal memungkinkan untuk dilakukannya verifikasi identitas pemilik ranmor dengan melakukan pencocokan wajah (face matching) pemilik kendaraan bermotor sesuai dengan data KTP elektronik di Kemendagri.

Baca Juga: Cara Daftar BSU 2022 Online Lewat HP, Login bsu.kemnaker.go.id Pekerja Bisa Dapat BLT Subsidi Gaji Rp600.000

Berikut cara bayar pajak STNK lewat aplikasi Signal:

1 Unduh aplikasi Signal di Play Store dan App Store.

2. Lakukan registrasi sesuai data yang diminta.

3. Verifikasi e-KTP dan foto wajah untuk penyesuaian data.

Baca Juga: Syarat Terbaru Penerima BSU 2022 dari Kemnaker untuk Dapat BLT Subsidi Gaji Rp600.000

4. Aplikasi Signal akan mengirimkan kode OTP lewat SMS dan link aktivasi melalui email.

5. Kirimkan aktivasi yang dikirimkan.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x