Lakukan Pendaftaran DTKS Tahap II Lewat Link dtks.jakarta.go.id untuk Dapat Bansos PKH, BPNT, KLJ dan KAJ

- 24 Mei 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi - Simak cara lakukan pendaftaran DTKS tahap II DKI Jakarta lewat link dtks.jakarta.go.id untuk dapat bansos PKH, BPNT, KAJ hingga KJMU.
Ilustrasi - Simak cara lakukan pendaftaran DTKS tahap II DKI Jakarta lewat link dtks.jakarta.go.id untuk dapat bansos PKH, BPNT, KAJ hingga KJMU. /ANTARA FOTO/Aprillio Akbar.

Lalu pemerintah juga menyalurkan bantuan Rp300.000 per bulan untuk anak-anak dari keluarga kurang mampu di DKI Jakarta dan terdaftar sebagai penerima Kartu Anak Jakarta (KAJ).

Terakhir ada bansos Kartu Jakarta Pintar Plus (KJP Plus) yang diberikan kepada anak sekolah dari SD, SMP, SMA/sederajat dan Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) yang diperuntukkan bagi mahasiswa PTN serta PTS.

Demikian informasi terkait pendaftaran DTKS tahap II DKI Jakarta 2022 secara online lewat link dtks.jakarta.go.id untuk dapatkan bansos dari APBN atau APBD.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: Instagram @dinsosdkijakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x