Wajib Tahu! 6 Manfaat Mengonsumsi Udang, Salah Satunya Dapat Melawan Beberapa Penyakit

- 18 November 2021, 06:05 WIB
Ilustrasi - Berikut deretan manfaat utang bagi kesehatan tubuh.
Ilustrasi - Berikut deretan manfaat utang bagi kesehatan tubuh. / Pixabay.com/cegoh

Baca Juga: Aspidum Kejati Jabar Diperiksa, Buntut Kasus Istri Marahi Suami Saat Mabuk

2. Mengandung banyak mineral dan nutrisi.

Menurut Lisa Andrews, MEd, seorang ahli kesehatan dari Ohio, udang merupakan makanan laut rendah kalori serbaguna yang mengandung yodium, fosfor, seng, dan magnesium.

Mineral yang tersedia dalam udang itu sangat penting bagi tubuh seperti seng bermanfaat untuk kekebalan, magnesium bermanfaat untuk banyak hal mulai dari kesehatan tulang hingga tekanan darah.

3. Mengurangi risiko sakit jantung

Udang mengandung asam eicosapentaenoic (EPA) anti-inflamasi dan asam docosahexaenoic (DHA) yang merupakan asam lemak omega-3.

Baca Juga: Gerhana Bulan Sebagian Terjadi pada 19 November 2021, Ini Daftar Wilayah di Indonesia yang Mengalaminya

Menurut penelitian di Mayo Clinic Proceedings, mengonsumsi asupan omega-3 dapat membantu mengurangi risiko penyakit jantung.

Menurut Aubrey Redd, seorang ahli gizi di Mayo Clinic Proceedings, asupan udang dikaitkan dengan peningkatan panel lipid. Mengonsumsi udang secara rutin dapat menurunkan risiko penyakit jantung.

4. Dapat melawan beberapa penyakit

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah