Wanita di Cianjur Lahirkan Anak Usai Hamil Satu Jam: Mungkin Sudah Takdir Allah, yang Penting Sehat

- 15 Februari 2021, 06:48 WIB
 Ilustrasi hamil.
Ilustrasi hamil. /Pexels.com/freestocks.org

''Soalnya haid normal sebulan sekali, tapi bisa melahirkan bayi. Mungkin ini sudah takdir dari Allah SWT yang terpenting saya dan dede bayi sehat," kata Siti.

Baca Juga: KBRI Ungkap Tak Ada WNI Jadi Korban Gempa di Fukushima hingga BMKG Sebut Guncangan Hanya Picu Kerusakan Kecil

Sementara itu, Kepala Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Cidaun, Eman Sulaeman menyebut pihaknya masih mencari informasi berkaitan dengan kelahiran tersebut.

Menurutnya tidak mungkin terjadi jika seorang wanita melahirkan tanpa proses kehamilan atau menjalani kehamilan hanya dalam waktu satu jam saja.

Meski demikian Eman menyampaikan bahwa dirinya sudah melakukan pengecekan di lokasi terkait.

Baca Juga: Diperuntukkan bagi Penolak Vaksin Covid-19, Jokowi Terapkan Aturan Sanksi Administratif

Ibu dan bayi, kata dia, kini dalam keadaan sehat dan pihaknya akan memaantau terus kondisi kesehatannya.

"Setelah daya cek lokasi bersama-sama Kapolsek dan Pak Camat, keadaan ibu sehat. Kondisi bayi pere.puan itu lahir dengan berat bayi 2,9 kilogram dan sehat juga. Akan kami pantau terus kondisikesehatannya," ujar Eman.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x