Daftar Lengkap Wilayah PPKM Level 3 dan 4, Dalam dan Luar Jawa-Bali

- 21 Juli 2021, 15:30 WIB
Warga mengendarai motor melintasi di Pos Penyekatan Mobilitas Masyarakat pada PPKM Darurat di Jalan Raya Bogor, Jakarta, Selasa 20 Juli 2021.
Warga mengendarai motor melintasi di Pos Penyekatan Mobilitas Masyarakat pada PPKM Darurat di Jalan Raya Bogor, Jakarta, Selasa 20 Juli 2021. /Antara

Baca Juga: Sinopsis Empire State, Kisah Nyata Aksi Dua Sahabat Lakukan Perampokan Terbesar Sepanjang Sejarah Amerika

5. Jawa Timur

Wilayah PPKM level 3, yakni Kabupaten Tuban, Kabupaten Trenggalek, Kabupaten

Situbondo, Kabupaten Sampang, Kabupaten Ponorogo, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten

Pamekasan, Kabupaten Pacitan, Kabupaten Ngawi, Kabupaten Nganjuk, Kabupaten Mojokerto, Kabupaten Malang, Kabupaten Magetan, Kabupaten Lumajang, Kabupaten Kediri, Kabupaten Jombang, Kabupaten Jember, Kabupaten Bondowoso, Kabupaten Bojonegoro, Kabupaten Blitar, Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Bangkalan, Kabupaten Sumenep, Kabupaten Probolinggo, Kota Probolinggo, Kota Pasuruan.

Wilayah PPKM level 4, yaitu Kabupaten Tulungagung, Kabupaten Sidoarjo, Kabupaten Madiun, Kabupaten Lamongan, Kabupaten Gresik, Kota Surabaya, Kota Mojokerto, Kota Malang, Kota Madiun, Kota Kediri, Kota Blitar dan Kota Batu.

Baca Juga: Sebut Hanya di RI Tangani Pandemi Harus Ganti Istilah, Christ Wamea: Coba Presidennya Juga Diganti Biar Sukses

6. Yogyakarta

Wilayah PPKM level level 3, antara lain, Kabupaten Kulonprogo, Kabupaten Gunungkidul.

Wilayah PPKM level 4, Kabupaten Sleman, Kabupaten Bantul serta Kota Yogyakarta.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x